RUANG VIRTUAL SEMINAR

Di ruang ini kami menyediakan materi seminar  sesuai dengan tema paparan narasumber, sehingga seminar, baik secara bersemaya mau pun bersemuka bisa mengakses materi tanpa kertas.


 17 DESEMBER 2023

PERENCANAAN DAN PENILAIAN PEMBELAJARAN BIPA
PEMANTAUAN TEORI dan PRAKTIK

Dengan
Contoh Praktik
Pengajaran  BIPA
Di Kelas BIPA
IKAT Sprachenwerkstatt-Hamburg

Penyelenggara:
Menara Bahasa 

KIPPBIPA XII
8,9 dan ,10 NOVEMBER 2022
http://kipbipa.event.upi.edu/
Universitas Pendidikan Indonesia

Jadwal dan informasi lainnya bisa didapat di tautan di atas

 


PRESENTASI
MAKALAH PERWAKILAN
APPBIPA JERMAN

8 NOVEMBER, 15.30-16.30 WIB
9 NOVEMBER, 08.30-09.30 WIB


#Dyah Narang-Huth
IKAT Sprachenwerkstatt


Model Pembelajaran BIPA Berbasis Tematik
sebagai Dukungan Diplomasi Bahasa, Budaya, Kuliner dan Pariwisata Indonesia di Jerman
9 NOVEMBER, 08.30-09.30 WIB


#Ecie Linasari
IKAT Sprachenwerkstatt


Rumah Batak Werpeloh di Jerman sebagai Contoh Nyata Diplomasi Budaya Indonesia
di Luar Negeri

8 NOVEMBER, 15.30-16.30 WIB






PELATIHAN 
PENGAJAR BIPA 



PELATIHAN BIPA TINGKAT DASAR DAN KIAT SUKSES MENGAJARKAN BIPA SECARA DARING

SELASA, 9 AGUSTUS 2022

12.30 -- 15.00 WIB 

PEMAHAMAN LINTAS BUDAYA 
dalam PENGAJARAN BIPA
Pemateri: Dyah Narang-Huth  


 

MENGANGKAT TEMA INTERKULTURAL

#GEGAR BUDAYA
#TRADISI KELUARGA dan PESTA TRADISIONAL
#RENCANA HIDUP DI MASA TUA
#DUNIA PEKERJAAN

MENGANGKAT TEMA INTERKULTURAL 
melalui KARYA SASTRA

#INTERKULTURAL dalam PEMBELAJARAN BAHASA DAN SASTRA.
16 OKTOBER 2021, Universitas Negeri Semarang

SEMINAR
KELAS BIPA TEMATIK: KONSEP, MATERI AJAR dan ORGANISASI KELAS.
NOvember 2021

SEMINAR
WORKSHOP KELAS BIPA TEMATIK: TEMA-TEMA BUDAYA PILIHAN dan  IDE PENGEMBANGAN MATERI AJAR.
Desember 2021

DaF SEMINAR
DAG eV und IGBJI

Online-Fortbildung über Hamburg
für Deutschlehrkräfte aus Indonesien
und Nord-/Nordosteuropa
[Kooperation mit dem Indonesischen Deutschlehrkräfte-Verband]

unter Beteiligung von:
Dyah Sri Ayoe Rachmayani Narang-Huth (Hamburg)
Martin Herold (Hamburg/Lübeck)
Karen Springer (Hamburg)


Präsentation
von Dyah Narang-Huth



Infos